Cara bisnis online gratis di internet menggunakan blogspot untuk pemula



Cara bisnis online gratis di internet menggunakan blogspot untuk pemula



Cara bisnis online gratis di internet menggunakan blogspot
untuk pemula Seperti judul postingan ini yang membahas tentang bisnis
 online gratis di internet menggunakan blog gratisan blogspot untuk pemula,
maka di bawah ini saya mencoba membuat beberapa jawaban sesuai dengan
pengalaman saya membuat blog dan mencoba me-monetize /menghasilkan uang
dari blog, khususnya untuk teman yang menggunakan blog gratisan seperti blogspot.
 Agar lebih mudah dipahami buat teman-teman yang masih pemula ,
 postingan ini bukanlah panduan secara detail tetapi mungkin semacam sekilas t
injauan tentang cara cari uang di internet dengan modal blog gratisan blogspot,
 maka saya buat menjadi semacam postingan tanya jawab (sumber pertanyaan dari
email teman-teman yang pernah menanyakan tentang bisnis online ke email saya dan
 akan saya jawab sesuai kemampuan dan pengalaman sebagai blogger pemula ) ,
seperti di bawah ini:
 1. Apakah blog dengan sub domain blogspot (blogger) bisa ikutan bisnis online.
 jawaban: Bisa. Jika anda membuat blog di blogspot maka anda akan mendapatkan
 sebuah blog sub domain blogspot yang bisa anda kelola, contoh blog saya: Artikel
Komputer , anda bisa menggunakan blog gratisan blogspot untuk mengikuti bisnis
online tanpa khawatir di banned (di-suspend) oleh blogger 2. Bisnis online apa saja
 yang bisa diikuti:


 A.dapat dolar perklik Untuk mengikuti program ppc ini, kumpulblogger
3. ppc indo,
4 biindit, dll

 Besarnya komisi bervariasi dari Rp.150 hingga Rp.350/klik a Namun semuanya tergantung pada kesungguhan membuat blog, kontent berisi keyword yang high price keyword, dan dioptimasi dengan teknik SEO agar pengunjung blog bertambah banyak dengan adanya pengunjung maka peluang klik semakin besar, biasanya dalam 1000 page view ada 1 -2 klik. Jika perhari bisa mendatangkan pengunjung lebih banyak maka jumlah klik iklannya bisa lebih banyak. Rumusan dalam bisnis online: a.

Tidak sebulan. Peluang Usaha 2012 Yang Berpotensi Besar b. Bisnis online yang anda ikuti seperti yang tercantum di atas bisa saja hari ini membayar,dan tidak menutup kemungkinan bulan depan atau tahun depan akan menjadi scam (menipu) /tidak membayar member jika perusahaannya bangkrut. Bahkan bisnis online sekelas google tidak menutup kemungkinan akan bangkrut jika tidak dimanage dengan baik. Jadi dalam bisnis online tidak ada jaminan akan membayar selamanya. c. Tugas terberat dalam menjalankan bisnis online menggunakan blog gratisan yaitu mendatangkan pengunjung ke blog, semakin banyak pengunjung maka semakin besar peluang terjadi transaksi, dan bisa menghasilkan uang dari program bisnis online yang diikuti.

Comments

  1. If you're looking for an excellent contextual advertising network, I suggest that you take a peek at Propeller Ads.

    ReplyDelete

Post a Comment

Popular posts from this blog

Cara cepat mendapatkan dolar

CARA MERUBAH PAKET IFLIX KE REGULER